
Debian adalah sebuah keluaran Linux yang berpengaruh dan terkenal.
Debian menganut filosofi software gratis dan Unix, dan dia mempunya opsi yang sangat banyak, keluaran terakhirnya mencakup ribuan paket software untuk sebelas asitektur komputer, dari asitektur ARM yang umumnya di temukan pada sistem yang ditanamkan dan pada asitektur x86 untuk komputer rumahan yang modern. GNU/Linux Debian adalah basis distribusi lainya termasuk Knoppix, Linspire, MEPIS, Xandros, dan keluarga Ubuntu.
Debian juga terkenal dengan sistem manajemen paketnya(khususnya apt), dengan kebijakan yang tegas untuk pengeluaran paket dan kualitasnya. ini memudahkan kita untuk mengupgrade atau menginstall paket.
Debian pertamaka kali di umumkan pada tanggal 16 agustus 1993 oleh Ian Murdock, yang merupakan seorang murid di universitas Purdue dan murdock menamai systemnya ini dengan Linux Debian
Tidak ada komentar:
Posting Komentar